Filsafat Aja Kuminter Mundak Keblinger, Ajak Cidra Mundak Cilaka

Kamis, 16 Februari 2023 : 10:50

 


sdmuh1solo.com - Filosofi Jawa selalu memiliki nasihat yang singkat, namun memiliki makna yang dalam. Filosofi Jawa selalu mengajarkan kita untuk menghargai sesama makhluk hidup baik alam, hewan, manusia maupun makhluk yang kasat mata.

 "Aja Keminter Mundak Keblinger, Ajak Cidra Mundak Cilaka" dalam tradisi Jawa sesepuh kita atau para guru kita selalu mengajarkan kita untuk tidak merasa pintar seakan akan tidak ada kekeliruan dalam diri kita dan mengajarkan kita untuk tidak ingkar supaya tidak celaka.

Aja Kuminter Mundak Keblinger, Ajak Cidra Mundak Cilaka memiliki arti jangan jangan merasa paling pintar nanti salah arah dan jangan ingkar supaya tidak celaka. Ini mengajarkan kita untuk tidak sombong dan selalu mengajarkan kita rendah hati.




Share this Article

0 komentar :

Copyright © 2019 SD Muhammadiyah 1 Surakarta - All Rights Reserved